Sahabat setia penggemar Resep Makanan Indonesia, apakah anda pernah memakan atau bahkan membuat kue coklat kenari? kue coklat kenari ini termasuk jenis kue kering, Renyah dan gurihnya kue kering kenari ini bisa menjadi pilihan kue kering untuk suguhan atau camilan di rumah di saat sedang ada tamu yang berkunjung atau saat sedang santai di rumah,
kue coklat kenari
Bahan - bahan :
mentega 150 gram
tepung terigu 200 gram
gula 50 gram
coklat bubuk 50 gram
soda kue 1/2 sendok teh
kenari cincang 125 gram
Cara membuatnya :
kocok mentega, gula halus sampai lembut dan rata
masukkan terigu, coklat bubuk, soda kue aduk sampai benar - benar tercampur
giling adonan 1 1/2 cm potong persegi panjang atau dapat menggunakan cetakan kue kering yang beraneka ragam bentuknya.
lalu oven, tunggu sampai matang dan sajikan
Jangan lupa like dan share ke teman-teman, saudara maupun keluarga anda agar lebih bermanfaat. Sebelumnya terima kasih telah mengunjungi blog ini. Jangan sampai ketinggalan update terbaru nya tentang aneka makanan khas Indonesia, resep kue, resep sambal, resep makanan bayi, dan lain - lain tetap ikuti di Resep Makanan Indonesia
Resep Makanan Indonesia : kue coklat kenari
Rating: 4.5
Diposkan Oleh: nancy